Ini Pesaing Elvan Saragih di Grand Final Rising Star Indonesia 2019
Minggu, 07 April 2019 - 17:06:00 WIB
JAKARTA, iNews.id – Grand Final Rising Star Indonesia akan digelar Senin 8 Maret 2019. Empat kontestan yang bersaing memperebutkan gelar juara, di antaranya Elvan Saragih, Igan Andhika, Logonta Tarigan, dan Jacqueline.
Masuk di babak Grand Final, Elvan terus mempersiapkan diri agar sukses di panggung spektakuler. Dia pun mengaku bahwa tiga kontestan lainnya adalah pesaing terberatnya.
Penasaran ingin tahu persiapan Elvan Saragih menghadapi babak Grand Final Rising Star Indonesia? Yuk, tonton video Multimedia, iNews.id, Minggu (7/4/2019), pukul 17.15 WIB.
Video Editor: Ifaldi Musyadat
Cameraman: Indra Setya Budi
Editor: Tuty Ocktaviany