Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Deretan Artis yang Memiliki Bisnis Kuliner, Nomor 5 Jual Buger Super Besar Harga Murah
Advertisement . Scroll to see content

Profil Biodata Anggota ADA Band, Debut sejak Pertengahan 1990-an

Selasa, 01 Maret 2022 - 14:24:00 WIB
Profil Biodata Anggota ADA Band, Debut sejak Pertengahan 1990-an
Profil Anggota ADA Band. (Foto: IG)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id – Profil biodata anggota ADA Band, sebuah band yang sudah debut sejak pertengahan tahun 1990-an silam.

ADA Band sudah sering gonta-ganti formasi, namun band ini tetap berhasil memberi warna yang indah di blantika musik Indonesia.

Sempat menanggalkan deretan personel dan membentuk formasi-formasi baru, kini ADA Band diisi oleh empat orang yaitu Naga, Marshal, Dika, dan Adi. Berikut profil dan biodata anggota Ada Band. 

1. Naga

Profil dan biodata anggota ADA Band yang pertama adalah Naga. Dia merupakan vokalis Ada Band.

Nama Lengkap: Indra Perdana Sinaga

Tempat, Tanggal Lahir: Medan, 10 Juli 1983

Posisi: Vokalis

Pertama berkarir bersama band Mahameru di tahun 2006, Naga menjadi tenar pada tahun 2008 ketika band-nya itu mengganti nama menjadi Lyla. Namun, di tahun 2020, Naga memutuskan untuk hengkang dan berkarir bersama ADA Band. Profil dan biodata anggota Ada Band. Di kehidupan pribadinya, Naga sudah dikaruniai seorang anak perempuan dari pernikahannya dengan finalis Puteri Indonesia 2009, Feby Rizki Andhika Siregar.

2. Marshal

Profil dan biodata anggota ADA Band selanjutnya adalah Marshal. Dia menempati posisi sebagai gitaris. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut