Punya Bakat Nyanyi dan Ingin Sukses? Di Sini Tempatnya!
JAKARTA, iNews.id – Kamu punya bakat nyanyi dan suka cover lagu? Jangan ragu untuk kembangkan bakatmu. Siapa tahu dengan bakat yang kamu punya bisa menjadi langkah menuju kesuksesan loh! Bakat merupakan kemampuan dasar yang dimiliki seseorang sebagai bawaan sejak lahir.
Pastinya setiap individu memiliki ketertarikan yang kuat dalam melakukan suatu hal yang disukai, dan setiap individu pasti memiliki bakatnya masing-masing.
Kamu bingung untuk mengembangkan bakatmu dimana? Nah, di Show Your Talent bisa loh! Kamu bisa ikutan song cover dengan menggunakan lagu-lagu yang secara hak cipta terlindungi untuk digunakan di dalam videonya.
Seperti Cinta Luar Biasa (Andmesh), Sambalado (Ayu Ting-Ting), Sik Asik (Ayu Ting-Ting), Malu Sama Kucing (Romaria), Kiko Ost, Tanpa Batas Waktu (Ade Govinda). Untuk peserta favorit akan ada hadiah spesial juga loh dengan konten yang bertemakan RAMADHAN selama Periode Fase 1.
RCTI+ menyediakan wadah untuk mengekspresikan bakat kamu melalui kompetisi Show Your Talent agar bakatmu bisa disaksikan oleh banyak orang. Show Your Talent adalah sebuah program kompetisi yang dibuat oleh RCTI+ untuk mencari orang-orang yang memiliki bakat.
Tidak hanya song cover, kamu juga bisa mengunggah video apa saja, seperti dance cover, singing, music instrument cover, cooking, acting, review, unboxing, vlogging, tutorial/DIY, lifehack, dan lain sebagainya dengan semenarik mungkin dan sebanyak banyaknya.
Yuk ekspresikan bakatmu dan jangan ragu untuk mengembangkan bakatmu di RCTI+. Bagi kamu yang merasa memiliki bakat nyanyi atau yang lainnya, tunggu apalagi? Show Your Talent Season 2 kembali dibuka mulai tanggal 8 April - 4 Juli 2021. Yuk buruan langsung aja ikutan Show Your Talent di aplikasi RCTI+ sekarang juga dan upload video bakat keren kamu sebelum terlambat!
Siapa tahu keberuntunganmu ada disini, loh! Kamu juga bisa mendapatkan hadiah total puluhan juta rupiah. Untuk info lebih lanjut, kamu bisa cek pada link berikut https://hot.rctiplus.com/competitions/detail/35
Tentang RCTI+:
RCTI+ hadir sebagai layanan AVOD (layanan Video On Demand berbasis iklan dimana pengguna gratis dalam menggunakannya) & live streaming dari 4 TV terpopuler (RCTI, MNCTV,GTV dan iNews). Hadir juga konten eksklusif yang tidak tayang di Televisi,hanya ada di aplikasi RCTI+.
Selain itu juga ada banyak tayangan terbaik seperti Sinetron Legendaris, pertandingan nasional eSports, Drama Korea, Drama China, Film Hollywood, Film Anak. Kemudian RCTI+ berkembang dengan hadirnya 2 fitur lainnya yaitu News dan Radio+.
Di dalam News, pengguna dapat membaca berita terlengkap dari berbagai sumber terpercaya. Di dalam Radio+, pengguna dapat mendengarkan radio dari seluruh Indonesia, mendengarkan podcast, cerita suara, musik dan audio book.
Pada satu tahun usia RCTI+, menghadirkan 2 fitur baru, yakni Home of Talent (HOT) dan Game. Semua dapat dinikmati dengan mudah tanpa harus registrasi dan secara gratis.
● Website: https://www.rctiplus.com/
● Facebook: https://www.facebook.com/RCTIPlusOfficial/
● Twitter: https://twitter.com/RCTIPlus
● Instagram: https://www.instagram.com/rctiplusofficial/
● Google Play Store: https://play.google.com/store/apps/details?id=com.fta.rctitv&hl=i
● App Store: https://apps.apple.com/us/app/rcti/id1472168599
Editor: Dyah Ayu Pamela