JAKARTA, iNews.id - Doa ujian Sekolah biar lancar merupakan bacaan doa yang untuk membantu siswa mengerjakan ujian dengan keberanian dan kepercayaan. Doa adalah bagian penting dalam kehidupan sehari-hari, terutama saat menghadapi tantangan seperti ujian.
Berikut adalah beberapa doa ujian Sekolah biar lancar yang dilansir iNews.id dari berbagai sumber:
11 Amalan Sebelum Tidur yang Pahalanya Bisa Penghapus Dosa
Doa ujian Sekolah biar lancar
1. Doa Memohon Kemudahan
Dari Anas bin Malik, beliau berkata bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
اللَّهُمَّ لاَ سَهْلَ إِلاَّ مَا جَعَلْتَهُ سَهْلاً وَأَنْتَ تَجْعَلُ الحَزْنَ إِذَا شِئْتَ سَهْلاً
Doa agar Banyak Pembeli Datang, Laris Manis Penuh Berkah
“Allahumma laa sahla illa maa ja’altahu sahlaa, wa anta taj’alul hazna idza syi’ta sahlaa” [artinya: Ya Allah, tidak ada kemudahan kecuali yang Engkau buat mudah. Dan engkau menjadikan kesedihan (kesulitan), jika Engkau kehendaki pasti akan menjadi mudah].
- Sumatra
- Jawa
- Kalimantan
- Sulawesi
- Papua
- Kepulauan Nusa Tenggara
- Kepulauan Maluku