Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Arab Maklum 2: Liburan Keluarga Arab Bikin Ketawa di Pulau Dewata
Advertisement . Scroll to see content

Apa yang Dilakukan Pasangan saat Kekasih Marah? Temukan Jawaban Seru di Family 100

Senin, 09 Juni 2025 - 16:08:00 WIB
Apa yang Dilakukan Pasangan saat Kekasih Marah? Temukan Jawaban Seru di Family 100
Corsec Family 100 siap menghibur seluruh anggota keluarga setiap hari pukul 20.00 WIB di MNCTV dan platform digital RCTI+. (Foto: MNCTV)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Program kuis keluarga terpopuler, Family 100, kembali menyapa pemirsa dengan tampilan yang lebih segar dan konsep semakin enerjik. Acara yang menghadirkan peserta dari keluarga maupun komunitas ini siap menghibur seluruh anggota keluarga setiap hari pukul 20.00 WIB di MNCTV dan platform digital RCTI+.

Dipandu oleh host penuh energi, Irfan Hakim, Family 100 kini tampil dengan desain panggung berwarna ungu yang modern dan dinamis, menciptakan suasana yang lebih hidup dan menyenangkan. Tidak hanya itu, segmen baru bertajuk “Check Point” hadir menambah sensasi kompetisi sekaligus keseruan dalam permainan.

Keluarga dan komunitas yang berpartisipasi akan diuji dengan beragam pertanyaan menarik dan menghibur, salah satunya seperti pertanyaan seru saat para pasangan menghadapi situasi marah.

Jawaban peserta yang penuh kejutan, mulai dari pelukan pertama, memasak makanan favorit, hingga memegang tangan, selalu berhasil mencairkan suasana dan membuat tawa penonton. Jangan lewatkan keseruan Family 100 setiap hari, pukul 20.00 WIB hanya di MNCTV Rumahnya Keluarga.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut