Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Muncul Penolakan Budi Arie Gabung Gerindra, Prasetyo Hadi: Kita Dengarkan Suara DPC
Advertisement . Scroll to see content

Profil dan Biodata Marshel Widianto, Komika yang Diusung Partai Gerindra Jadi Wakil Walikota Tangerang Selatan

Jumat, 21 Juni 2024 - 16:17:00 WIB
Profil dan Biodata Marshel Widianto, Komika yang Diusung Partai Gerindra Jadi Wakil Walikota Tangerang Selatan
Profil dan Biodata Marshel Widianto. Gerindra mengusung komika Marshel Widianto calon Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (dok. Gerindra)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Profil dan biodata Marshel Widianto menjadi perhatian publik usai Partai Gerindra mengusung komika satu ini jadi calon wakil walikota di Pemilihan Walikota Tangerang Selatan (Tangsel) 2024. 

Hal tersebut disampaikan Ketua Harian DPP Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad di acara Silaturahmi dan Konsolidasi Kader Partai Gerindra Kota Tangerang Selatan di Hotel Trembesi, BSD, Tangsel, Rabu (19/06). 

"Saya tegaskan instruksi bahwa calon gubernur Banten yaitu Andra Soni dan calon wakil wali kota Tangerang Selatan yaitu Marshel Widianto," kata Dasco dalam acara tersebut, Jumat (21/6/2024).

Sebelum itu, baliho bergambar Marshel Widianto sudah mejeng di beberapa daerah, seperti Tangerang Selatan dan Banten. Hal yang menjadi perhatian adalah wajah pria 28 tahun tersebut juga disertai dengan lambang Partai Gerindra. 

Berita itu membuat publik penasaran dengan profil dan biodata Marshel Widianto. Berikut iNews.id akan berikan informasinya. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut