JAKARTA, iNews.id - Prajurit TNI mencopot spanduk Habib Rizieq Shihab saat patroli keamanan di Jalan Budi Kemuliaan, Gambir, Jakarta, Jumat (20/11/2020).
Sebanyak 500 personel gabungan dari TNI dikerahkan untuk menertibkan spanduk ataupun baliho yang tidak memiliki izin di wilayah yang berada di bawah pengamanan Kodam Jaya/Jayakarta.
(ANTARA FOTO/Aprillio Akbar)
Editor: Yudistiro Pranoto