PASAMAN BARAT, iNews.id - Warga melihat kondisi Masjid Raya Kajai yang rusak akibat gempa bumi di Kecamatan Talamau, Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat, Jumat (25/2/2022).
Gempa bumi berkekuatan Magnitudo 6.2 mengguncang Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat menyebabkan sejumlah bangunan di daerah tersebut rusak.
(ANTARA FOTO/Altas Maulana)
Editor: Yudistiro Pranoto