Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Anies Baswedan Ucapkan Selamat Ulang Tahun untuk Presiden Prabowo Subianto
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNEWS.ID - Mantan Gubernur Jakarta, Anies Baswedan, turut hadir dalam sidang perdana terhadap mantan Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong, yang akrab disapa Tom Lembong, pada Kamis (6/3/2025).

"Saya ingin sampaikan terima kasih kepada majelis hakim yang sudah memberikan kesempatan untuk eksepsi dibacakan hari ini juga, sehingga kita semua keluar dari persidangan hari ini mendengar lengkap, baik yang disampaikan oleh penuntut maupun disampaikan oleh penasihat hukum," kata Anies Baswedan usai menghadiri secara langsung sidang perdana Tom Lembong di Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat, Kamis (6/3/2025).

Editor: Mu'arif Ramadhan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut