Antar Penculik Malika ke Stasiun Kota, Sopir Bajaj Alami Trauma dan Pilih Menganggur
Rabu, 28 Desember 2022 - 22:34:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Polisi menemukan gerobak pelaku penculikan Malika Anastasia, bocah perempuan 6 tahun di Poncol, Senen, Jakarta Pusat. Setelah berita aksi penculikan tersebar, sopir bajaj yang sempat mengantar pelaku dan korban penculikan kini trauma dan memilih menganggur.
Editor: Wahyu Triyogo