Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Prabowo Bongkar Ada yang Mau Jatah  Proyek MBG, Ingatkan Jangan Politisasi
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Sekjen Gerindra Ahmad Muzani membagikan hasil pertemuan antara Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dan Presiden Prabowo Subianto yang berlangsung pada Senin (7/4/2025).

"Pertama dimaksudkan untuk bersilaturahmi pada momen Lebaran ini," ujar Muzani di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (9/4/2025).

Selain itu, Muzani menambahkan, Megawati juga menceritakan pengalamannya sebagai Presiden RI kepada Prabowo.

"Pengalaman beliau sebagai presiden ketika menghadapi situasi yang tak mudah dalam pemulihan ekonomi nasional," sambungnya. 

Editor: Ifaldi Musyadat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut