Ini Hasil Survei Median terkait Elektabilitas Capres-Cawapres 2019
Kamis, 19 April 2018 - 21:10:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Tokoh politik nasional Muhaimin Iskandar, Hary Tanoesoedibjo (HT), Wiranto, Chairul Tanjung, dan Zulkifli Hasan menduduki lima besar calon wakil presiden (cawapres) dengan elektabilitas tertinggi bila disandingkan dengan Joko Widodo (Jokowi). Data-data tersebut dirilis oleh lembaga survei Media Survei Nasional (Median) dari 24 Maret-9 April 2018.
Lima tokoh nasional termasuk Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo masuk dalam daftar cawapres dengan elektabilitas tertinggi dibanding tokoh lain.
Tidak hanya Jokowi, Median juga merilis elektabilitas cawapres yang akan mendapingi Prabowo Subianto disandingkan dengan pasangan lain.
Video Editor: Alvian Surya
Editor: Dani M Dahwilani