Jalur Curah Kobokan Sementara Ditutup Total, Warga Nekat Terobos Lahar Dingin
Selasa, 06 Desember 2022 - 11:51:00 WIB
LUMAJANG, iNews.id - Pascaerupsi Gunung Semeru, jalur menuju curah Kobokan sementara ditutup total. Namun sejumlah warga tetap nekat menerobos melintasi lahar dingin dengan menggunakan sepeda motor ataupun berjalan kaki tanpa menggunakan alat pelindung diri.
Editor: Wahyu Triyogo