Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Ketagihan Jajal Moda Transportasi Umum, Rano Karno Janji Seminggu Sekali Naik MRT
Advertisement . Scroll to see content
">
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Ratusan sopir angkutan kota (angkot), mikrolet dan KWK jurusan Roxy-Tanah Abang menggelar aksi mogok di jalur Jatibaru, Tanah Abang, Jakarta Pusat. Aksi protes tersebut digelar lantaran selama satu bulan pendapatan mereka berkurang. 

Hal ini dikarenakan para pengunjung Tanah Abang dialihkan dengan menggunakan bus Explore Transjakarta. Para sopir sengaja tidak beroperasi karena jalur angkot yang biasa dipakai, kini digunakan bus Explore Transjakarta yang tidak dikenakan biaya alias gratis.

Mereka menuntut kepada Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan untuk tidak mengalihkan jalur atau trayek mikrolet dan kwk di kawasan Tanah Abang.


Video Editor: Alvian Surya

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut