Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Headline iNEWS.ID: Hadirkan Inovasi Mobil Futuristik, Intip Pameran Shanghai Auto Show 2025 China
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Siswa SMKN 26 Rawamangun, Jaktim sulap mobil BBM jadi tenaga listrik. Mesin yang digunakan untuk sementara dari mobil sport offroad.

Mobil nantinya bisa menempuh jarak 180  kilometer dengan daya 70 volt. Proses pengerjaan mobil tiga bulan dan sudah jalan dua bulan. Saat ini, Kamis (14/9) pengerjaan mobil sudah 50 persen selesai.

Produser: B.Lilia Nova

Editor: Wahyu Triyogo

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut