Kisah Maxime Bouttier dan Pemain Film Kuntilanak 2 Bisa Terjun ke Dunia Akting
Senin, 03 Juni 2019 - 09:01:00 WIB
JAKARTA, iNews.id – Maxime Bouttier, Andryan Bima dan Sandrina Skornicki terlibat dalam film Kuntilanak 2. Film tersebut akan tayang perdana di bioskop pada 4 Juni 2019.
Sebelum sukses menjadi bintang film seperti sekarang, mereka rupanya punya pengalaman yang berbeda-beda ketika pertama kali main di dunia seni peran. Salah satunya Maxime Bouttier yang menekuni dunia model di Bali sebelum akhirnya ke Jakarta untuk fokus ke akting.
Video Editor: Ifaldi Musyadat
Cameraman: Dharma Pandularas, Ahmad Ariyanto
Editor: Tuty Ocktaviany