Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Pilkada Serentak Berjalan Aman, Prabowo Ungkap Ada Wartawan Nakal, Ada Apa?
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Tiga bakal Cagub-Cawagub melalui jalur perseorangan (tanpa melalui partai politik) sudah melakukan konsultasi ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta. 

Tiga Paslon Cagub-Cawagub perseorangan yakni Noer Fajrieansyah, Dharma Pongrekun, dan Sudirman Said.

Dari 3 paslon tersebut, sudah dua yang mengajukan akses Silon (Sistem Informasi Pencalonan), yakni Dharma Pongrekun dan Sudirman Said. 

KPU DKI Jakarta akan menunggu sampai dengan batas akhir penyerahan persyaratan, yaitu hari Minggu 12 Mei pukul 23.59 WIB.

Editor: Wahyu Triyogo

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut