Megawati dan Prabowo Saling Kirim Salam
Selasa, 10 September 2024 - 16:04:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri dan Ketum Gerindra Prabowo Subianto saling menitipkan salam satu sama lain. Muncul kabar keduanya akan melakukan pertemuan sebelum pelantikan Prabowo sebagai presiden terpilih.
Editor: Wahyu Triyogo