Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Headline iNEWS.ID: Helikopter Dinaiki Putin Nyaris Jadi Target Serangan Drone Ukraina
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

MOSCOW, iNews.id - Berlibur ke Kremlin, jantung kota Moscow, ibukota Rusia yang bersuhu  mencapai -4 derajat celcius. Kremlin adalah salah satu destinasi wisata di Rusia yang paling ikonik dengan tembok benteng merahnya yang berdiri megah.

Di balik kemegahan tembok merah benteng Kremlin, terdapat gedung khas berwarna kuning yang merupakan kediaman Presiden Rusia saat ini, Vladimir Putin.

Di dalam kompleks ini juga terdapat 4 katedral, 5 istana, dan beberapa kantor pemerintah, salah satunya yang paling ikonik adalah St. Basil's Cathedral. St. Basil's Cathedral seringkali menjadi ikon dari kota Moscow, Katedral ini dibangun pada tahun 1555 oleh Tsar Rusia yang pertama, Ivan IV. 

Editor: Wahyu Triyogo

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut