Minta Perbanyak Pasar Murah untuk Hadapi El Nino, Presiden Jokowi: Agar Masyarakat Tidak Kaget
Senin, 24 Juli 2023 - 19:31:00 WIB
MALANG, iNews.id - Presiden Jokowi didampingi Menteri Bumn Erick Thohir dan Menhan Prabowo Subianto mengunjungi Pasar Rakyat Kota Malang di Lapangan Rampal, Senin (24/7).
Presiden Jokowi menginstruksikan Kementerian BUMN dan Pemerintah Kota Provinsi untuk memperbanyak pasar murah dan pengadaan bantuan bagi masyarakat dan bersiap dengan stok pangan untuk menghadapi el nino yang dipekirakan datang Agustus mendatang.
Editor: Wahyu Triyogo