Pakai Ekskavator, Polisi Hongkong Cari Potongan Tubuh Abby Choi di Tumpukan Sampah
Rabu, 01 Maret 2023 - 19:28:00 WIB
HONGKONG, iNews.id - Kepolisian Hong Kong masih terus menyelidiki kasus pembunuhan dan mutilasi model Abby Choi. Ratusan polisi dikerahkan untuk mencari bukti-bukti mutilasi di tempat pembuangan sampah akhir. GIN
#iNews #Hongkong #Abby =Choi #Pembunuhan #Kriminal #Mutilasi
Editor: Wahyu Triyogo