Pengemudi SUV Serang Taksi Online dengan Pedang dan Airsoft Gun di Kebayoran Baru
Minggu, 12 Februari 2023 - 18:49:00 WIB
                    JAKARTA, iNews.id - Tak terima ditegur saat akan menyalip, seorang pengemudi mobil merusak taksi online di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Minggu (12/2/2023) dini hari. Pelaku menyerang korban menggunakan pedang dan senjata airsoft gun.
Editor: Wahyu Triyogo