PKL Malioboro Unjuk Rasa Tuntut Transparansi dalam Proses Relokasi
Kamis, 18 Juli 2024 - 00:05:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Malioboro kembali menjadi sorotan. Sabtu malam (13/7/2024) terjadi ricuh saat digelar aksi demonstrasi Pedagang Kaki Lima (PKL) yang menuntut hak mereka untuk kembali ke trotoar. Paguyuban pedagang yang tergabung dalam Paguyuban Lindungan Pedagang Kaki Lima Malioboro (PLPKM) diketahui sejak Jumat (12/7/2024) berjualan di selasar setelah ditertibkan oleh Satpol PP beberapa hari sebelumnya.
Editor: Wahyu Triyogo