Presiden Jokowi Disambut Tari Zulu saat Tiba di Afrika Selatan
Kamis, 24 Agustus 2023 - 15:46:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Presiden Jokowi tiba di Afrika Selatan usai kunjungan ke Republik Mozambik. Dia disambut dengan Tari Zulu yang merupakan tari penyambutan tamu istimewa.
Kemudian Jokowi dan rombongan melanjutkan perjalanan menuju hotel. Jokowi juga sempat melayani permintaan selfie sejumlah WNI di sana.
Editor: Wahyu Triyogo