Pura-Pura Beli Rokok, Pelaku Perampokan Todongkan Pistol ke Karyawan Minimarket di Jatinegara
Jumat, 10 Juni 2022 - 22:11:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Aksi perampokan disebuah minimarket terjadi di Jalan Otista Raya, Jatinegara, Jakarta Timur. Pelaku berpura-pura membeli rokok dan langsung menodongkan senjata api, pelaku juga sempat menyiramkan bensin ke salah satu karyawan.
Editor: Dani M Dahwilani