Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Headline iNEWS.ID: Timnas Putri Indonesia Kalahkan Arab Saudi di FIFA Matchday
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Tim Nasional (Timnas) sepak bola Palestina tiba di terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Banten, Sabtu (10/6/2023). Kedatangan Timnas Palestina ini adalah untuk mengikuti laga FIFA Matchday melawan Indonesia di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Rabu (14/6/2023).

Kedatangan tim berjuluk The Fedayeen ini disambut pendukung yang merupakan warga Indonesia. Para pendukung itu antusias, mereka membawa mengibarkan bendera Palestina.

Mereka juga membentang spanduk bertuliskan 'Selamat Datang Palestina'. Tak hanya itu, yel-yel dukungan dan nyanyian pun bergemuruh "Ahlan wa Sahlan", selamat datang di Indonesia.

Editor: Wahyu Triyogo

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut