Video Penjelasan Kolonel Iwa Kartiwa tentang Riwayat Penyakitnya
Selasa, 04 Mei 2021 - 13:15:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Kabar sakitnya Kolonel Laut (P) Iwa Kartiwa beredar luas di media sosial. Mantan Komandan KRI Nanggala-402 itu sebelumnya dikabarkan sakit akibat terpapar radiasi.
Kolonel Iwa pun membantah isu miring tersebut. Dia menjelaskan tentang riwayat penyakit yang dideritanya.
Editor: Dani M Dahwilani