Video Pesawat Garuda Nyaris Tabrakan di Bandara Soetta, Petugas dan Pilot Diperiksa
Sabtu, 14 Desember 2019 - 11:00:00 WIB
TANGERANG, iNews.id - Dua pesawat Garuda nyaris tabrakan di Taxiway Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), Tangerang, Banten. Otoritas bandara wilayah satu menginvestigasi penyebab peristiwa itu dengan memanggil petugas dan pilot garuda pada Selasa (17/12/2019).
Pihaknya akan mendalami apakah kesalahan berasal dari pilot Garuda atau petugas Airport Operation Control Center (AOCC) yang memberi instruksi. Berikut video selengkapnya.
Video Editor: Muarif Ramadhan
Editor: Dani M Dahwilani