Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Heboh Emak-Emak Nangis Histeris, Tak Rela Jokowi Dituduh Berijazah Palsu
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana Joko Widodo beserta delegasi tiba di Bandar Udara Internasional Rzeszow-Jasionka, Polandia. Presiden tiba Selasa (28/6/ 2022) pukul 11.50 waktu setempat.

Selanjutnya, Presiden dan rombongan terbatas berangkat menuju Kyiv, Ukraina. Jokowi menaiki kereta api dari Stasiun Przemysl Glowny di kota Przemysl.

Presiden Jokowi menggunakan Kereta Luar Biasa yang disiapkan Pemerintah Ukraina. Jokowi membawa bantuan kemanusiaan bertuliskan "Indonesia Humanitarian Aid to The People of Ukraina"

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut