Video Pria di Matraman Kepergok Curi Tabung Gas
Sabtu, 27 Maret 2021 - 08:20:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Di tengah kepanikan para korban kebakaran, seorang pria diduga mencuri tabung gas. Pelaku mencuri gas ukuran tiga kilogram di salah satu warung di lokasi kebakaran Matraman, Jakarta Timur.
Pelaku nyaris babak belur dihajar warga. Berikut video selengkapnya.
Editor: Dani M Dahwilani