Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Read Next : Puluhan Ribu Wisatawan Padati Pantai Pangandaran Saat Libur Maulid Nabi
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

BANDUNG, iNews.id - Libur akhir pekan beserta keluarga bisa diisi dengan menikmati berbagai keseruan di kawasan Lembang, Kabupaten Bandung Barat. Objek wisata The Ranch yang berada di perbatasan Lembang dan Subang ini menawarkan wisata berkuda di atas awan.

Selain udara sejuk dan hamparan kebun teh, pengunjung dimanjakan dengan panorama alam hutan Gunung Tangkuban Parahu. Tantangan menunggang kuda di ketinggian sekitar 1.500 mdpl menawarkan sensasi lain.

Pengunjung diajak keliling di tengah perkebunan teh di kaki Gunung Tangkuban Parahu. Hawa yang sejuk dan kabut yang seringkali tiba-tiba turun membuat sensasi berkuda  di tempat ini.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut