Video Warga Inggris Berikan Penghormatan untuk Pangeran Philip
Minggu, 11 April 2021 - 09:57:00 WIB
LONDON, iNews.id - Warga Inggris memberikan penghormatan kepadan mendiang Pangeran Philip, suami Ratu Elizabeth II, yang meninggal dunia pada Jumat (9/4). Sebagai ungkapan belasungkawa, warga Inggris di Widsor mengibarkan bendera militer.
Selain itu warga juga meletakkan karangan bunga di Kastil Windor. Berikut video selengkapnya.
Editor: Dani M Dahwilani