Viral Kabur saat Serempet Motor, Mobil Pelaku Dirusak Warga
Rabu, 04 September 2024 - 11:57:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Pengemudi SUV di Jakarta Timur diamuk massa usai menyerempet sepeda motor. Diduga pengemudi berusaha kabur karena sempat terjadi kejar-kejaran.
Sementara itu, pengemudi serta penumpang ketakutan hingga diselamatkan petugas.
Video Editor: Ifaldi Musyadat
Editor: Wahyu Triyogo