Viral Kasus Gagal Ginjal Akut pada Anak di Indonesia Meningkat, Begini Penjelasannya
Jumat, 26 Juli 2024 - 11:09:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Viral di media sosial pasien anak memadati salah satu rumah sakit di Jakarta untuk melakukan cuci darah. Diketahui anak-anak tersebut menderita gagal ginjal.
Berikut penjelasan kebiasaan buruk yang dapat merusak ginjal.
Video Editor: Ifaldi Musyadat
Editor: Wahyu Triyogo