10 Negara dengan Militer Terkuat di Dunia 2023, Indonesia Nomor Berapa?
Sabtu, 04 November 2023 - 06:32:00 WIB
Negara ini memiliki investasi pertahanan dan kemampuan strategis yang konsisten.
Di peringkat keenam, Korea Selatan memiliki kekuatan militer yang kuat, dengan Indeks Kekuatan 0,1505.
Negara ini memiliki persenjataan yang besar dan canggih, serta angkatan bersenjata yang kuat.
Dengan masuk ke dalam sepuluh besar, Pakistan berada di peringkat ketujuh dengan Indeks Kekuatan 0,1694.
Negara ini memiliki kekuatan militer yang besar dan berpengaruh di wilayah tersebut.