Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Apa Saja Peran Dewan Perdamaian Gaza, Lembaga yang Dipimpin Donald Trump?
Advertisement . Scroll to see content

145 Negara Dukung Presiden Palestina Pidato di Sidang Umum PBB, AS makin Tersudut

Sabtu, 20 September 2025 - 13:48:00 WIB
145 Negara Dukung Presiden Palestina Pidato di Sidang Umum PBB, AS makin Tersudut
Mayoritas anggota PBB memberikan dukungan kepada Presiden Palestina Mahmoud Abbas untuk memberikan pidato di Sidang Umum PBB ke-80 (Foto: AP)
Advertisement . Scroll to see content

AS Tersudut dalam Isu Palestina

Dukungan telak dari 145 negara menegaskan jurang perbedaan antara AS dan mayoritas komunitas internasional dalam menyikapi konflik Israel-Palestina. Sementara Washington terus memperketat ruang gerak Palestina di forum global, banyak negara justru semakin vokal mendorong pengakuan terhadap Palestina sebagai negara berdaulat.

Situasi ini memperlihatkan bahwa politik blokade diplomatik AS justru berbalik arah, memperkuat posisi Palestina dan mempermalukan Washington di mata dunia.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut