Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Trump: Amerika Negara Kekuatan Nuklir Nomor 1, tapi Saya Benci Mengakuinya
Advertisement . Scroll to see content

660 Kru Kapal USS Theodore Roosevelt Positif Virus Corona, Ada Beberapa Kejanggalan

Sabtu, 18 April 2020 - 10:03:00 WIB
660 Kru Kapal USS Theodore Roosevelt Positif Virus Corona, Ada Beberapa Kejanggalan
USS Theodore Roosevelt (Foto: AFP)
Advertisement . Scroll to see content

WASHINGTON, iNews.id - Jumlah kasus virus corona melibatkan tentara Amerika Serikat (AS) yang menjadi kru kapal induk USS Theodore Roosevelt naik menjadi 660.

Sejauh ini 94 persen dari total 4.800 kru kapal induk bertenaga nuklir itu sudah menjalani tes dan 3.920 dinyatakan negatif. Satu tentara meninggal dunia.

Wakil pimpinan Kepala Staf Gabungan AS John Hyten mengatakan, Departemen Pertahanan akan mendokumentasikan dampak wabah Covid-19 terhadap kemungkinan penularan ke populasi militer AS yang lebih besar.

"Kami belum benar-benar mengetes seluruh populasi dan kami belajar banyak hal dari Roosevelt tentang penularan tanpa gejala versus gejala," katanya, dikutip dari AFP, Sabtu (18/4/2020).

Ada beberapa kejanggalan yang masih perlu didalami Pentagon dalam kasus di USS Theodore Roosevelt sehingga bisa diantisipasi pada kelompok militer lain.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut