Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kloset Berlapis Emas Masih Berfungsi Dilelang, Ditaksir Laku Rp167 Miliar
Advertisement . Scroll to see content

Aktor James Bond Sean Connery Meninggal, Ini Beberapa Fakta tentangnya

Sabtu, 31 Oktober 2020 - 21:01:00 WIB
Aktor James Bond Sean Connery Meninggal, Ini Beberapa Fakta tentangnya
Sean Connery pada 2013. (Foto: AFP)
Advertisement . Scroll to see content

3) Dianugerahi gelar bangsawan Inggris

Aktor berdarah Skotlandia itu dianugerahi gelar bangsawan Inggris, 20 tahun lalu. Dia memperoleh kehormatan tersebut dari Kerajaan Inggris dalam Penghargaan Tahun Baru 2000 atas jasanya di bidang perfilman.

4) Meraih sejumlah penghargaan bergengsi

Sepanjang kariernya di dunia peran, Connery memenangkan banyak penghargaan selama beberapa dekade. Di antara anugerah bergengsi yang pernag diraihnya yaitu, satu Piala Oscar, tiga Golden Globes, dan dua penghargaan BAFTA.

Meski terkenal karena perannya sebagai 007, Connery justru menyabet Oscar bukan karena film-film James Bond yang dia menjadi pemeran utamanya. Dia mendapat piala itu pada 1988, sebagai “aktor pendukung terbaik” untuk perannya dalam The Untouchables.

Editor: Ahmad Islamy Jamil

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut