Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Dikritik gegara Rapat Jam 3 Pagi, PM Jepang Takaishi Ngaku Hanya Tidur 2 Jam Semalam
Advertisement . Scroll to see content

Amukan Topan Faxai Sebabkan 17.000 Penumpang Terlantar di Bandara Tokyo

Selasa, 10 September 2019 - 10:06:00 WIB
Amukan Topan Faxai Sebabkan 17.000 Penumpang Terlantar di Bandara Tokyo
Penumpang menunggu di gate kedatangan Bandara Internasional Narita lantaran kereta yang dari dan menuju ke bandara dihentikan akibat Topan Faxai. (FOTO: AFP)
Advertisement . Scroll to see content

"Kami mengirimkan informasi dalam bahasa Inggris dan Jepang di papan tanda digital, dan membuat pengumuman dalam empat bahasa, termasuk China dan Korea," kata Miyahara.

Bandara Narita, yang terletak di Chiba di sebelah timur Tokyo, tepat berada di garis Topan Faxai, yang membawa angin berkecepatan hingga 207 kilometer per jam.

Kereta bawah tanah di seluruh wilayah metropolitan Tokyo belum dibuka hingga pukul 08.00 pada Senin, lantaran para pejabat memeriksa puing-puing dan kerusakan. Ini memicu kekacauan di jam-jam pagi hari yang sibuk.

Kekacauan ini terjadi ketika Jepang sedang bersiap menjadi tuan rumah Piala Dunia Rugby akhir bulan ini, serta Olimpiade Tokyo 2020 yang akan segera tiba.

Editor: Nathania Riris Michico

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut