Anggota Parlemen Korsel Dilempar Batu hingga Pendarahan oleh Bocah 15 Tahun
Kamis, 25 Januari 2024 - 18:03:00 WIB
Dia sempat bertanya sebelum melempar kepala Bae menggunakan batu kecil yang memicu pendarahan.
Serangan itu terjadi setelah pemimpin partai oposisi, Partai Demokrat Korsel Lee Jae Myung ditusuk lehernya menggunakan pisau pada awal Januari. Dia menjalani operasi untuk menyembuhkan pembuluh darah yang terkoyak.
Sementara itu Pjs Ketua Partai Rakyat Han Dong Hoon mengatakan Bae kehilangan banyak darah, namun kondisinya membaik.
Editor: Anton Suhartono