Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Moskow: Negara Barat Mulai Sadar Tak Bisa Kalahkan Rusia di Ukraina
Advertisement . Scroll to see content

AS Disebut Mata-matai Lepas Pantai China Pakai Pesawat Sipil

Jumat, 13 November 2020 - 09:20:00 WIB
AS Disebut Mata-matai Lepas Pantai China Pakai Pesawat Sipil
Pesawat sipil berjenis Bombardier Challanger CL-604 yang dipakai AS memata-matai wilayah China. (foto: Inflite Charter)
Advertisement . Scroll to see content

BEIJING, iNews.id - Lembaga think-tank China merilis laporan yang menyebut Amerika Serikat menggunakan beberapa pesawat sipil dalam operasi pemantauan di lepas pantai negeri Tirai Bambu. Penyamaran tersebut telah dilakukan sejak Maret tahun ini.

South China Sea Probing Initiative (SCSPI)--lembaga think tank yang terhubung ke Universitas Peking--dalam laporannya membeberkan temuan bahwa AS memodifikasi beberapa pesawat sipil untuk keperluan militer.

Pesawat-pesawat tersebut terlihat terbang di perairan Laut China Selatan, Laut Kuning dan Selat Taiwan. Pesawat tersebut diyakini tengah mengumpulkan informasi serta pemetaan udara di kawasan itu.

SCSPI sebelumnya telah membuat katalog penerbangan pesawat mata-mata AS yang ekstensif di wilayah tersebut, termasuk penggunaan kode hex Organisasi Penerbangan Sipil Internasional yang dipertahankan menbuat merea seperti pesawat sipil saat terbang dekat dengan wilayaah udara China.

Cara aman AS hindari insiden terbuka

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut