Dibombardir Amerika Serikat, Venezuela Desak Pertemuan Darurat Dewan Keamanan PBB
Sabtu, 03 Januari 2026 - 21:37:00 WIB
Warga setempat mendengar ledakan di berbagai distrik kota serta Bandara Internasional Simon Bolivar di Maiquetia dan pelabuhan La Guaira.
Presiden AS Donald Trump kemudian menyatakan militernya melakukan serangan skala besar terhadap Venezuela. Presiden negara itu, Nicolas Maduro dan istrinya ditangkap dan dibawa ke luar negara tersebut.
Editor: Reza Fajri