Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Indonesia Kerja Sama dengan Rusia, Bikin Kapal Cepat Ramah Lingkungan
Advertisement . Scroll to see content

Diburu Pengadilan Kriminal Internasional, Putin Peringati 9 Tahun Pencaplokan Krimea

Sabtu, 18 Maret 2023 - 20:54:00 WIB
Diburu Pengadilan Kriminal Internasional, Putin Peringati 9 Tahun Pencaplokan Krimea
Vladimir Putin mengunjungi Krimea untuk memperingati 9 tahun pencaplokan wilayah itu (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

MOSKOW, iNews.id - Presiden Rusia Vladimir Putin berkunjung ke Krimea, Sabtu (18/3/2023). Kedatangannya dalam rangka memperingati 9 tahun pencaplokan wilayah itu dari Ukraina.

Stasiun televisi pemerintah menyiarkan gambar saat Putin, mengenakan pakaian santai, jalan bersama beberapa pejabat. 

Rusia merebut Krimea pada 2014 setelah menggelar referendum. Namun klaim itu tak diakui dunia internasional.

Ini merupakan kemunculan publik pertama Putin setelah Pengadilan Kriminal Internasional mengeluarkan surat perinah penangkapan pada Jumat kemarin.

Rusia mengecam perintah penangkapan terhadap Presiden Vladimir Putin yang dikeluarkan Pengadilan Kriminal Internasional (ICC).

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut