Disiarkan Live, Artis Internet Tewas Setelah Loncat dari Jembatan
Jumat, 15 Februari 2019 - 17:08:00 WIB
"Sungainya dangkal. Dasarnya sangat keras karena ditutupi batu," tuturnya.
Setelah mengetahui ada yang tak beres, Huang menarik Li dari sungai dibantu pengguna jalan lainnya. Pria 28 tahun itu langsung dilarikan ke rumah sakit, namun dokter mengatakan bahwa Li sudah tidak ada.
Hasil pemeriksaan menunjukkan, Li mengalami pendarahan di otak. Kepala Li tampaknya menghantam dasar sungai terlebih dulu.
Editor: Anton Suhartono