Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kronologi Penemuan Mayat Pria dengan Tangan dan Kaki Terikat di Pinggir Tol Jagorawi
Advertisement . Scroll to see content

Hampir 800 Mayat Korban Virus Corona Dievakuasi dari Rumah-Rumah dan Jalanan Ekuador

Selasa, 14 April 2020 - 14:40:00 WIB
Hampir 800 Mayat Korban Virus Corona Dievakuasi dari Rumah-Rumah dan Jalanan Ekuador
Petugas keamanan mengevakuasi hampir 800 mayat korban virus corona di rumah-rumah dan jalanan Kota Guayaquil yang ditelantarkan (Foto: AFP)
Advertisement . Scroll to see content

Wated menambahkan, 600 jenazah di antaranya sejauh ini sudah dimakamkan. 

Ekuador sejauh ini mengonfirmasi lebih dari 7.500 kasus virus korona, terhitung sejak penderita pertama terdiagnosis yakni pada 29 Februari.

Provinsi Guayas menyumbang lebih dari 70 persen dari total kasus Covid-19 di Ekuador. Sebanyak 4.000 kasus di antaranya berada di Kota Guayaquil, ibu kota provinsi.

Keberadaan mayat-mayat yang ditelantarkan di rumah hingga berhari-hari menjadi viral di media sosial.

 

Warga Guayaquil mem-posting video mayat-mayat, termasuk yang tergeletak di jalanan disertai caption yang mendesak otoritas untuk segera mengevakuasi dan mengubur anggota keluarga mereka.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut