Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Trump Minta Netanyahu Diampuni dari Tuduhan Korupsi, Ini Jawaban Presiden Israel
Advertisement . Scroll to see content

Imbas Konflik di Gaza, Perusahaan Israel Pecat Ribuan Karyawan Palestina

Selasa, 05 Desember 2023 - 06:16:00 WIB
Imbas Konflik di Gaza, Perusahaan Israel Pecat Ribuan Karyawan Palestina
Banyak warga Palestina kehilangan pekerjaan di Israel usai konflik Gaza (Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

TEL AVIV, iNews.id - Perusahaan di Israel memecat ribuan pekerja asal Palestina imbas konflik di Gaza, Palestina. Karyawan asal Palestina digantikan pekerja asing.

Salah satunya, Taha Amin-Ismail Khalifeh bersama 40 rekannya yang dipecat dari industri hotel di Israel.

Khalifeh, yang tinggal di Tepi Barat, telah bekerja sebagai housekeeper di sebuah hotel di Yerusalem Timur selama lebih dari 20 tahun.

Melansir dari Reuters, Selasa (5/12/2023) sekitar 160.000 warga Palestina dari Tepi Barat yang bekerja di Israel dan permukiman Yahudi kehilangan atau berisiko kehilangan pekerjaan mereka karena penutupan perlintasan batas dari Tepi Barat ke Israel. Akses perbatasan juga diawasi ketat.

Israel juga telah mengembalikan ribuan warga Palestina ke Jalur Gaza yang terkepung.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut