Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral, Momen Walkot New York Zohran Mamdani Dibacakan Al Fatihah oleh Imam dari Indonesia
Advertisement . Scroll to see content

Indonesia Terpilih sebagai Anggota Dewan IPDC UNESCO Periode 2023-2027, Ini Perannya

Jumat, 17 November 2023 - 15:46:00 WIB
Indonesia Terpilih sebagai Anggota Dewan IPDC UNESCO Periode 2023-2027, Ini Perannya
Indonesia terpilih menjadi anggota Dewan International Programme for the Communications Development (IPDC), badan subsider UNESCO periode 2023-2027 (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

Dewan IPDC UNESCO merupakan badan pelaksana yang menyusun dan memberi pertimbangan kepada Dewan Eksekutif terkait program pengembangan media secara global untuk mendukung pluralisme media, kesetaraan gender, melawan ujaran kebencian, dan memperkuat akses informasi. Anggotanya terdiri atas 39 negara yang terbagi dalam 6 kelompok regional dari 194 negara anggota.

Komposisi lengkap Dewan IPDC periode 2023-2027 sebagai berikut:

1. Austria, Luxembourg, Belanda, Inggris, dan Norwegia dari Kelompok I 

2. Estonia dan Ukraina dari Kelompok II

3. Brasil, Cile, dan Venezuela dari Kelompok III

4. Indonesia dan Thailand dari Kelompok IV

5. Burkina Faso, Kongo, Ghana, dan Republik Demokratik Kongo dari Kelompok V

6. Mesir dan Yaman dari Kelompok Vb.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut