Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Infografis Vladimir Putin jadi Presiden Terlama dalam Sejarah Rusia
Advertisement . Scroll to see content

Infografis Putin Ingin Beli Drone Tempur Turki

Rabu, 27 Juli 2022 - 21:10:00 WIB
Infografis Putin Ingin Beli Drone Tempur Turki
Vladimir Putin mengungkapkan minat untuk membeli drone tempur Turki (Grafis: Maspuq Muin)
Advertisement . Scroll to see content

MOSKOW, iNews.id - Presiden Rusia Vladimir Putin menyatakan minat untuk membeli drone tempur Turki. Dia berbicara langsung dengan Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan.

Kabar itu disampaikan Erdogan dalam pertemuan dengan para pejabat partai berkuasa Turki, AK. Menuru dia, Rusia ingin bekerja sama dengan produsen drone Bayraktar, Baykar.

“Mari bekerja sama,” kata Erdogan kepada para pejabat partai AK, menirukan pernyataan Putin.

Pernyataan Erdogan tersebut cukup mengejutkan mengingat Turki juga menjual Bayraktar TB-2 ke Ukraina, negara yang sedang berperang dengan Rusia. Baykar telah mengirim 50 unit TB-2 ke Ukraina sepanjang tahun ini.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut