Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Sertifikasi Influencer Dianggap Penting, Dosen UMY Ungkap Alasannya  
Advertisement . Scroll to see content

Jembatan Terpanjang Dunia di China Dianggap Ancam Populasi Lumba-Lumba

Sabtu, 27 Oktober 2018 - 10:05:00 WIB
Jembatan Terpanjang Dunia di China Dianggap Ancam Populasi Lumba-Lumba
Lumba-lumpa putih China berenang di lepas Pantai Lantau, Hong Kong. (Foto: Reuters/Bobby Yip)
Advertisement . Scroll to see content

"Selama pembangunan jembatan, kami bisa melihat lumba-lumba di utara (Pulau) Lantau hampir hilang dari daerah itu, yang merupakan area terdekat dari konstruksi itu," katanya.

"Jadi kami bisa melihat hubungan yang sangat jelas antara konstruksi dan lumba-lumba."

Meskipun ada penurunan jumlah lumba-lumba, laporan dari media pemerintah China, CCTV, mengatakan prioritas utama diberikan untuk melindungi lumba-lumba putih, yang juga dijuluki "panda laut China".

Sebuah pernyataan di situs Otoritas Jembatan Hong Kong-Zhuhai-Macao menyatakan, sekitar Rp680 miliar dialokasikan untuk melindungi lumba-lumba.

Menurut Chang, meski langkah-langkah mitigasi diberlakukan oleh Departemen Perlindungan Lingkungan Pemerintah Hong Kong, seperti berhenti bekerja selama 30 menit saat lumba-lumba terlihat, langkah-langkah itu terbukti tidak efektif.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut