Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pilot Ungkap Perjalanan Panjang Pesawat Airbus A400M ke RI: Sevilla-Dubai-Medan-Jakarta
Advertisement . Scroll to see content

Kapal Selam Wisata Titanic Meledak, Begini Sosok Pilot di Mata Teman-Teman

Sabtu, 24 Juni 2023 - 05:31:00 WIB
Kapal Selam Wisata Titanic Meledak, Begini Sosok Pilot di Mata Teman-Teman
Stockton Rush, pilot kapal selam Titan (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Sementara itu penjelajah Titanic asal Inggris, Dik Barton, memberikan penghormatan kepada temannya Nargeolet. Dia mempertanyakan masalah yang muncul terkait desain dan pemeliharaan kapal selam tersebut.

Dari puing-puing yang ditemukan tampaknya Titan mengalami ledakan dahsyat. Namun belum bisa dipastikan apakah ledakan terjadi disusul putusnya komunikasi atau setelah hubungan terputus. 

Kapal selam mini itu hilang kontak dengan kapal permukaan yang membawanya, Polar Prince, sekitar 1 jam 45 menit setelah penyelaman. Posisi itu tak jauh dari bangkai Titanic yang membutuhkan waktu perjalanan 2 jam dari titik penyelaman. Bangkai Titanic berada pada kedalaman 3.800 meter.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut